IBADAH SYUKUR HUT GKI SILOAM SANOBA NABIRE KE 8 TAHUN
Dalam kotbahnya Pdt. J.Ayomi mengatakan
bahwa mengatakan kitab tersebut merupakan kesaksian dari raja Daud ketika dia
memimpin berbagai peperangan sebagai raja ketika menghadapi banyak bangsa yang
dapat membinasakan Daud dan bangsa Israel seketika, dimana raja Daud juga
menulis dalam kesaksiannya bahwa jika bukan Tuhan yang menolong tentu Daud dan
bangsa Israel sudah dimusnakan oleh bangsa-bangsa disekelilingnya saat itu hal
ini sebagaimana ayat 1 dan 2 dari kitab Mazmur 40 yang berbunyi “Aku sangat
menanti-nantikan TUHAN, lalu Ia menjenguk kepadaku dan mendengar teriakku minta
tolong, Ia mengangkat aku dari lobang kebinasaan dari lumpur rawa, Ia
menempatkan kakiku di atas bukit batu, menetapkan langkaku”.
Jalan panjang dan dengan penyertaan Tuhan
serta doa dan tekat yang kuat dengan melihat kedepan jemaat GKI Siloam
didirikan didirikan pada 8 tahun yang lalu tepatnya 27 april 2014.
Dalam ibadah syukur HUT ke 8 tahun GKI Siloam Sanoba Nabire juga lakukan pemotongan kue ulang tahun dan pembagian hadia lomba CCA sejarah GKI Siloam Sanoba serta juga dilakukan dorprice bagi anak PAR, PW dan PKB.
Ibadah HUT ini juga diisi dengan kesaksian
lagu oleh VG. PAR GKI Siloam Sanoba dan Trio KSP Sinai. Setelah ibadah
dilakukan jamuan kasih dalam bentuk makan bersama seluruh anggota jemaat.
Komentar
Posting Komentar